Pengembang game mengatakan, tidak menyediakan fitur player vs player, atau karakter dapat saling bertempur. Mortal Online ini menyajikan permainan dengan tampilan grafik berbeda dikelas game online. Fitur game dengan beberapa karakter berbeda profesi, diplomasi, keahlian pada sistem hirarki dari karakter.
Informasi lebih lanjut di: www.mortalonline.com
--------------------------------
Mortal Online is a first-person MMORPG in a fantasy setting.
Mortal Online is a next generation PC MMORPG both in terms of graphics and gameplay. There are no PvP zones, only an open realistic world where you are free to choose your own path. Experience true real-time combat where you decide every move your character makes and where your personal skill really matters.
Build your own house, or set up a guild to build a keep. With enough power, violence or diplomacy, you and your allies will be able to rule an entire nation.
Choose from many different races and professions. You decide your own style of playing and whether to focus on PvP or PvE, both sharing the same game world. Devote your life to crafting, combat, magic or trading. Discover new skills, tools and resources. Or be the first to explore new areas to put your name on the map.








Setiap naik kelas dan level, karaktermu akan berkembang dengan sendirinya. Proses perkembangan karakter diikuti dengan perubahan ilustrasi yang menarik, dimana terbagi dalam 3 golongan umur yang berbeda. Dimulai dari masa kecil yang imut, kemudian menuju masa remaja yang nakal, dan akhirnya menjadi dewasa yang memiliki sifat kharismatik.
Akademi adalah tempat latihan untuk meningkatkan keberanian dalam bertarung. Dengan banyaknya pelajaran dan ujian, murid-murid dituntut untuk tumbuh dalam keberanian dan keterampilan. Ilmu di akademi ada 4 jenis sesuai kelas, yaitu ilmu pertarungan untuk Fighter, ilmu memanah dan bertahan hidup untuk Archer, ilmu sihir untuk Mage, dan ilmu teologi dan penyembuhan untuk Cleric. Setiap ilmu harus dipelajari dengan menyelesaikan berbagai mini game dan ujian yang menarik dan mudah untuk diikuti.
Selain mempelajari salah satu ilmu di dalam kelas, karaktermu juga dapat membuat sendiri item-item seperti potion, scroll, senjata, ataupun equipment. Siapapun yang mempelajari Alchemy Major Skill, dapat memproduksi bermacam-macam item, tentunya dengan memakai resep yang tersedia.
Iklim cuaca di akademi Master of Fantasy sangat unik dan setiap tempat memiliki cuaca tertentu. Setiap cuaca mempunyai efek masing-masing yang dapat mempengaruhi status karakter. Misalkan jika turun salju maka kecepatan gerak pada karakter akan menurun atau pada saat hujan tingkat pemulihan (recovery) pada karakter akan berkurang.
Circle adalah sebuah organisasi yang makin mempererat komunitas sesama pemain. Banyak kuis dan tugas-tugas yang bisa dilakukan bersama-sama dalam sebuah Circle, tentunya dengan hadiah yang lebih menarik. Sebuah Circle dapat berkompetisi dengan Circle lain untuk memperebutkan ranking Circle yang terbaik. Proctor di sini bisa diartikan sebagai senior. Jika kamu adalah pemain baru (junior), kamu dapat melantik seorang Proctor untuk membimbing kamu dan beberapa pemain baru yang lain. Tentunya EXP yang didapatkan, setimpal untuk Proctor ataupun untuk juniornya.
Kalo di sekolah dunia nyata, mungkin kamu tidak boleh membawa pet atau binatang peliharaan. Namun di akademi, kamu dapat memeliharanya dari yang masih bentuknya telur hingga menjadi besar jika rajin merawatnya. Semua pet yang ada di Master of Fantasy lucu-lucu dan imut. Mereka dapat berevolusi hingga 10x tergantung jenis serta ketekunan dalam memeliharanya.



